Apakah ada importir sepatu safety Westco di daerah? Mungkin ini yang sering ditanyakan pekerja yang tinggal di luar Jabodetabek. Bisa jadi, selama ini mereka tidak pernah mendapatkannya di toko alat safety di sekitar.
Satria Saftindo menjadi supplier sepatu safety Westco yang melayani pembelian dari seluruh Indonesia. Keberadaan sepatu safety merek Westco disini sangat lengkap. Semua seri tersedia dan siap dikirim ke berbagai kota di seluruh Indonesia.
Kemudahan ini tentu wajib di manfaatkan pekerja yang telah sadar pentingnya penggunaan sepatu keselamatan. Pasalnya, tidak sedikit pekerja yang menganggap bahwa bekerja perlu mengenakan sepatu dengan bahan tebal dan sol yang lembut. Sepatu tebal seperti sepatu kets tidak akan mampu memberikan perlindungan yang di perlukan kaki untuk menahan benturan, penetrasi benda tajam dan benda jatuh.
Sepatu safety berstandar internasional dari importir sepatu safety Westco tentu memiliki lapisan yang kuat, tahan api dan minyak serta bahan kimia, benda tajam, serta sol yang juga kuat. Dengan demikian, perlindungan maksimal untuk kaki dapat memudahkan pekerja untuk fokus pada pekerjaan.
Pilihan Terbaik di Importir Sepatu Safety Westco
Mungkin banyak pekerja yang masih awam dan baru akan memulai pekerjaan sebagai pekerja industri atau konstruksi. Memilih sepatu safety bersertifikasi SNI sangat penting karena level perlindungan maksimal. Salah satu perlindungan utama adalah dari mesin yang tajam atau bergerak.
Kecelakaan kerja dapat terjadi jika pekerja tidak menggunakan sepatu safety di industri yang terpapar risiko besar. RIsiko tersebut contohnya pabrik kayu di mana penggunaan gergaji mesin, mesin bubut, mesin penggilingan dan sebagainya. Risiko cedera sangat tinggi di mana kerugian tentu akan di alami pekerja.
Selain perlindungan dari benda tajam, perlindungan dari sengatan listrik juga sangat penting. Pekerja berisiko tersengat listrik atau bahkan dapat menumpuk listrik statis yang dapat menimbulkan percikan api. Kecelakaan seperti ini kemungkinan besar berakibat fatal sehingga penggunaan sepatu safety berkualitas sangat krusial.
Sepatu safety yang dapat melindungi kaki dari sengatan listrik adalah sepatu safety dengan alas kaki non-konduktif. Bahan ini terbuat dari kulit asli, karet atau bahan non-konduktif lainnya. Di sarankan pekerja menggunakan sepatu safety Westco yang memiliki bahan sepatu dari kulit sapi asli.
Jangan Remehkan Pekerjaan di Dalam Ruangan
Banyak pekerja mengabaikan pentingnya keselamatan untuk pekerjaan di dalam ruangan. Pekerjaan di hotel atau restoran masih bisa menimbulkan risiko. Jenis kecelakaan dalam ruangan seperti restoran atau hotel bisa terjadi di dapur.
Dalam hal ini, bahan lantai juga mempengaruhi pemilihan sepatu safety. Sepatu safety harus memiliki traksi dan cengkeraman yang memadai. Dengan demikian kemungkinan kecelakaan karena terpeleset bisa di minimalisir.
Selain itu, sepatu safety dengan cengkeraman yang pas juga membantu terhindarnya potensi terjatuh karena kehilangan keseimbangan. Kecelakaan ini bisa fatal, terlebih jika sedang di dapur dan berada di dekat panci berisi sayur atau air mendidih. Seringkali, hal ini tidak terpikirkan oleh pekerja.
Selain di dapur, penggunaan sepatu safety dengan alas yang cengkeramannya kuat dapat menghindari potensi terjatuh di tangga. Kecelakaan umum ini dapat terjadi ketika pekerja tidak memakai alas kaki yang sesuai. Sepatu safety berkualitas harus di gunakan pekerja yang bekerja sebagai penyedia jasa pembersihan, pemeliharaan atau renovasi.
Jika Anda peduli dengan keselamatan dan kesehatan kerja, Anda tentu harus membeli produk dari importir sepatu safety Westco yang terpercaya. Mungkin sebelumnya Anda berpikir bahwa Anda tidak perlu sepatu safety karena bekerja dalam ruangan. Padahal, kaki Anda tetap perlu di lindungi.
Jika Anda tidak memiliki sepatu safety, bisa jadi kaki Anda cepat lelah sehingga menyebabkan ketidaknyamanan. Tentu hal ini mengurangi kinerja Anda di mana produktivitas menurun. Sepatu safety Westco hadir dengan bahan sol yang empuk dan nyaman, namun tetap dapat melindungi telapak kaki.
Anda dapat berkonsultasi dengan para ahli di PT. Satria Saftindo, importir sepatu safety Westco. Pilihan lengkap sepatu safety dapat Anda temukan di distributor alat safety yang berlokasi di Gedung LTC Glodok Lantai 2, Jakarta Barat. Anda dapat mencari sepatu paling sesuai dengan kebutuhan pekerjaan Anda.